Pengaruh Pemberian Pupuk Organik Cair (POC) Air Leri Terhadap Pertumbuhan Tanaman Kangkung Darat (Ipomoea reptans Poir)

Authors

  • Badaria Badaria Universitas Dayanu Ikhsanuddin
  • Ahmad Galib Universitas Dayanu Ikhsanuddin

Keywords:

Kangkung Darat, Pupuk Organik Cair, Air Leri.

Abstract

Salah satu usaha yang dapat dilakukan dalam meningkatkan hasil produksi tanaman sayuran kangkung darat (Ipomoea reptans Poir.) dengan penambahan unsur hara berupapupuk organi k cair air leri yang berasal dari limbah rumah tangga. Tujuan penelitian iniadalah untuk mengetahui pengaruh POC air leri dan konsentrasi POC air leri yangpaling efektif terhadap pertumbuhan tanaman kangkung darat (Ipomoea reptans Poir.). Penelitian ini dilakukan dari bulan September sampai bulan Oktober 2023, yang berlokasi di Kelurahan Tarafu, Kecamatan Batupoaro, Kota Baubau. Rancangan percobaan dalam penelitian ini menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) dengan variasi konsentrasi yang digunakan terdiri dari 6 taraf yaitu P0: tanpa POC, P1: 10 ml POC/liter air, P2: 20 ml POC/liter air, P3: 30 ml POC/liter air, P4: 40 ml POC/liter airdan P5: 50 ml POC/liter air. Parameter yang diamati meliputi; tinggi tanaman, jumlah daun, panjang daun, luas daun, diameter batang dan berat basah. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pemberian POC air leri berpengaruh sangat nyata terhadap parameter pertumbuhan tinggi tanaman dan panjang daun serta berpengaruh nyata terhadap parameter jumlah daun, luas daun, diameter batang dan berat basah kangkung darat (Ipomoea reptans Poir.). Perlakuan 50ml POC/liter air merupakan konsentrasi yang paling efektif dalam mempengaruhi pertumbuhan tanaman kangkung darat (Ipomoea reptans Poir.).

Downloads

Download data is not yet available.

References

Amalia, N., Santoso, B.B., Arida, N.,dan Rahayu, S. (2023). Pengaruh PemberianPupuk Anorganik dan Pupuk Organik Cair (POC) Limbah Air Cucian BerasTerhadap Pertumbuhan dan Hasil Tanaman Sawi (Brassica juncea L.). Jurnal Ilmiah Mahasiswa Agrokomplek , 2 (1) ,45-53.

Anggraini, L., Kuswoyo, V.A., dan Marsya, M.A. (2019). Pembuatan Pupuk Organik Cair dari Limbah Pasar dengan Perbandingan Hasil Menggunakan Bioaktifator Air tahu dan EM4. Jurnal Jaring SainTek,1(1),13-17.

Astija dan Anita. (2021). Pengaruh Penggunaan limbah cucian beras Terhadap Pertumbuhan Tanaman Seledri (ApiumgraveolensL.) Dengan Sistem Penanaman Hidroponik. Bioscientist: Jurnal Ilmiah Biologi,9(1),105-113.

Dewanti, A.P., Munawaroh, A., dan Karenina, A. (2021). Profil Penggunaan Pupuk Organik terhadap Tingkat Kesuburan Tanah dan Hasil Panen Sebagai Referensi Media Pembelajaran IPA Terpadu. PISCES : Proceeding of Integrative Science Education Seminar, 1(1),232-237.

Fauza, N. (2021). Budidaya dan perawatan Aquaponik Sebagai Ketahanan Pangan pada Era Covid-19. Jakarta:CVGrafLiterasi.

Fayza, H.N., Azizah, A., Syahri, A., Fadlurrahman, F., dan Arifin, R.S. (2022). Budidaya Penanaman kangkung Darat Dengan Memanfaatkan Pekarangan Rumah .Seminar Nasional Pengabdian Masyarakat.

Febriani, W.P, Viza, R.Y., dan Marlina, L. (2020). Pengaruh Pemberian Pupuk Organik Cair dari Daun Lamtoro (Leucaenaleucocephala L.) terhadap Pertumbuhan Tanaman Kangkung Darat (Ipomeareptans Poir.).BIOCOLONY,3(1),10-18.

Fitriah, dan Boe, J. C. (2022). Pembuatan Pupuk dari Tanaman Gamal dan Pengaruhnya terhadap Tanaman Kangkung Darat. Jumat Pertanian: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 3(3),150–155.

Hairudin, R., Yamin, M., dan Riadi, A. (2018). Respon Pertumbuhan Tanaman Anggrek (Dendrobium Sp.) Pada Beberapa Konsentrasi Air Cucian Ikan Bandeng dan Air leri Secarain Vivo. Jurnal Perbal, 6(2),23–29.

Hanifa, D., Sauqina., dan Sari, M.M. (2022). Pengaruh Pemberian Pupuk Organik Cair Dari limbah cucian beras Dan Sayuran Sawi Terhadap Pertumbuhan Tanaman Tomat (Solanium lycoersicium L). JUSTER: Jurnal Sains dan Terapan, 1(3),111-120.

Hariani., Wiralis., dan Fathurrahman, T. (2021). Edukasi Pentingnya Konsumsi Sayur Dan Buah Pada Siswa Sekolah Dasar Negeri 2 Soropia Kecamatan Soropia Kabupaten Konawe. Krida Cendekia,1(03),36-47.

Heryan, T., Baharta, R., Purwasih, R., Ramadhan, M.G. (2022). Pengaruh Pemberian Pupuk Organik Cair limbah cucian beras dan Air Kelapa pada Budidaya Bayam Sistem Wick. Jurnal Teknologi Pertanian Gorontalo (JTPG),7(2),57-63.

Kusumo, R. A. (2019). Pengaruh Volume dan Frekuensi Pemberian Air Cucian Beras Terhadap Pertumbuhan Bibit Tanaman Karet (Hevea brasiliensis Muell.) KlonGT1. Jurnal Ilmiah Pertanian.Vol.6No.2 Bulan September Tahun 2018. Jurnal Ilmiah Pertanian, 7(1),9–15.

Latif, R.A., Hasibuan, S., dan Mardiana, S. (2020). Stimulasi Pertumbuhan dan Perkembangan Planlet Anggrek (Dendrobium Sp) pada Tahap Aklimatisasi dengan Pemberian Vitamin B1 dan Atonik. Jurnal Ilmiah Pertanian (JIPERTA), 2(2):127-134.

Laude, S., Salingkat, C.A., dan Rahmat. (2021). Respon Pertumbuhan Dan Hasil Tanaman Pakcoy (Brassicarapa L.) Terhadap Pemberian Berbagai Dosis limbah cucian beras. Jurnal Agrotekbis, 9(6),1383-1389.

lhamdi, M.L., Khairuddin., dan Zubair, M. (2020). Pelatihan penggunaan Pupuk Organik Cair (POC) Sebagai Alternatif Pengganti Larutan Nutrisi AB Mix pada Pertanian Sistem Hidroponik di BONFarm Narmada. Jurnal Pengabdian Masyarakat Sains Indonesia, 2(1),11-15.

Marwantika, A.I. (2020). Pembuatan Pupuk Organik Sebagai Upaya Pengurangan Ketergantungan Petani Terhadap Pupuk Kimia Di Dusun Sidowayah, Desa Candimulyo, Kecamatan Dolopo, Kabupaten Madiun. InEJ: Indonesian Engagement Journal, 1(1),17-28.

Masdor, M., Ernyasih, E., Ghaida, L., & Handari, S. R. T. (2019). PELATIHAN PENANAMAN BUDIDAYA TANAMAN HOLTIKULTURAL KANGKUNG (Ipomea. sp) dan BAYAM (Amaranthus .sp) DI KELURAHAN PONDOK JAGUNG TIMUR. InProsiding Seminar Nasional Pengabdian Masyarakat LPPM UMJ.

Mnsen, D. D., Leiwakabessy, I., dan Pairunan, F. (2022). Pendapatan Usaha Tani Kangkung Air (Ipomoae aquatic Forsk) Di Kelurahan Malawili Distrik Aimas Kabupaten Sorong. SERES, 1(2),1–14.

Murdaningsih., Hutubessy, J.I.B., dan Hurint, A.M.T. (2020). Pemanfaatan Limbah Cucian Beras Hitam Sebagai Pupuk Organik Cair Terhadap Tanaman Sawi Hijau (Brassicajuncea L.). AGRICA : Journal of Sustainable Dryland Agriculture, 13(2),136-147.

Nadila., Arifah, M.A., Nurshakila., Rizki, A.F., Vlorensius., dan Zulfadli. (2020). Studi Variasi Morfologi Genus Ipomoea Di Kota Tarakan. Borneo Journal of Biology Education (BJBE),2(1),33-41.

Nurlia., Anggo, S., dan Idayanti, I. (2022). Pengaruh Pemberian Air Cucian Beras terhadap Pertumbuhan Tanaman Tomat (Solanium lycoersicium L). JBB: Jurnal Biologi Babasal,1(1),6-12.

Nurmaydiana, L., Taryana, Y., dan Mulya, A.S. (2023). Respon Pertumbuhan Dan HasilTanaman Kangkung Darat (Ipomoea reptans Poir) Sistem Akuaponik Akibat Pemberian Berbagai Jenis Pakan Ikan Lele. Orchid Agro,3(1),1-7.

Paulina, M., Lumbantoruan, S.M., dan Septiani, A. (2020). Potensi Pemanfaatan Limbah Air Cucian Beras pada Tanaman Pakcoy (Brassicarapa L.). Jurnal Agroteknologi dan Pertanian (JURAGAN),1(1),17–24.

Prasetyo, D., dan Evizal, R. (2021). Pembuatan dan Upaya Peningkatan Kualitas Pupuk Organik Cair. Jurnal Agrotropika, 20(2),68-80.

Purba, T., Situmeang, R., dan Rohan, H,F., dan Mahyati. (2021). Pupuk dan Teknologi Pemupukan. Medan: Yayasan Kita Menulis.

Putra, A.A.G., Karnata, I.N dan Winten, K.T.1. (2022). Pemberian Pupuk Urea pada Tanaman Kangkung Darat (Ipomoea reptans Poir) Dengan Jarak Tanam Yang Berbeda. Jurnal Ganec Swara, 16(1),1297-1305.

Putri, N.P.U.R., Julyasih, K.S.M., dan Dewi, N.P.S.R. (2019). Variasi Dosis Tepung Cangkang Telur Ayam Meningkatkan Jumlah Daun dan Berat Kering Tanaman Kangkung Darat (Ipomoea reptans Poir). Jurnal Pendidikan Biologi Undiksha, 6(3),123-133.

Rachman, F. ., Octalyani, E., Maulana, A., Safina An-Najjah , I., dan Dani Fauzan, N.(2021). H2 Super: Inovasi Pupuk Organik Cair dari Sampah Pasar H2, Desa Sido Mukti, Kecamatan Gedung Aji Baru. Altruis: Journal of Community Services, 2(1).

Ragung, R., Suryana, I.M., Pandawani, N.P., Sumantra, I.K., dan Sujana, I.P. (2023). Pertumbuhan dan Hasil Tanaman Kangkung Darat (Ipomoeareptans Poir) dengan Pemberian Mulsa Jerami Padi. AGROFARM, 2(1), 13-18.

Rarasati, D., dan Prihtanti, T.M. (2020). Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Risiko Produksi Usahatani Kangkung Darat Di Waru, Mranggen, Kabupaten Demak. ZIRAA’AH, 45(2),141-149.

Santosa, H.B. 2008. Ragam dan Khasiat Tanaman Obat. Agromedia Pustaka. Jakarta.

Santoso, H.B. (2020). Budi Daya Sayuran Indigenous di Kebun dan Pot. Yogyakarta :Lily Publisher.

Saputra, A.H. dan Fudholi, D.H. (2021). Realtime Object Detection Masa Siap Panen Tanaman Sayuran Berbasis Mobile Android dengan Deep Learning. Jurnal RESTI (Rekayasa Sistem Dan Teknologi Informasi), 5(4), 647-655.

Satriawi, W., Tini, E. W., dan Iqbal, A. (2020). Pengaruh Pemberian Pupuk Limbah Organik terhadap Pertumbuhan dan Hasil Tanaman Mentimun (Cucumis sativus L.). Jurnal Penelitian Pertanian Terapan, 19(2),115-120.

Setyawati, D.R., Sudjoni dan Arifin, Z. (2019). Analisis Strategi Pemasaran Sayuran Organik Di PT Kusuma Agrowisata, Batu, Jawa Timur. Jurnal sosial Ekonomi Pertanian dan Agribisnis, 7(1),1-8.

Shitophyta, L.M., Amelia, S., dan Jamilatun, S. (2021). Pelatihan Pembuatan Pupuk Kompos dari Sampah Organik di Ranting Muhammadiyah Tirtonirmolo, Kasihan, Yogyakarta. Communnity Development Journal, 2(1),136 –140.

Sifaunajah, A., Iskandari, M. R., dan Afifudin, Q. (2021). Optimalisasi Lahan Kosong untuk Penunjang Pangan Harian. Jumat Pertanian: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 2(1),1-3.

Srimaulinda., Nurtjahja, K., dan Riyanto. (2021). Pengaruh Konsentrasi Air Kelapa dan Limbah Cucian Beras dan Lama Perendaman terhadap Perkecambahan Benih Kacang Hijau (Vigna radiata L.). Jurnal Ilmiah Biologi UMA (JIBIOMA), 3(2),62-72

Sucipto, F.F., dan Soeparjono, S. (2023). Pengaruh Komposisi Media Hidroponik dan Konsentrasi Pupuk Cair Cucian Beras terhadap Pertumbuhan dan Hasil Tanaman Basil Merah (Ocium Basilicum L.). Berkala Ilmiah Pertanian, 6(2), 68-77.

Sulfianti., Risman., dan Saputri, I. (2021). Analisis NPK Pupuk Organik Cair dari Berbagai Jenis Air Cucian Beras dengan Metode Fermentasi yang Berbeda. Jurnal Agrotech, 11(1),36-42.

Syiam, R.N., Amalia, l., dan Putri, D.I. (2021).Analisis Perbedaan Bentuk, Ukuran dan Jumlah Stomata Kangkung Air (Ipomoeaaquatica Forsskal) dan Kangkung Darat (Ipomoeareptans Poir). Jurnal Life Science, 3(1),12–18.

Wasdiyanta. (2020). Analisis Pendapatan Usahatani Kangkung (Ipomoea reptans poir) Jalan Sukamara Kelurahan Landasan Ulin Utara Kecamatan Liang Anggang Kota Banjarbaru Provinsi Kalimantan Selatan. ZIRAA’AH,45 (2),160-170.

Wijiyanti, P., Hastuti, E.D., dan Haryanti, S. (2019). Pengaruh Masa Inkubasi Pupuk dari Air Cucian Beras Terhadap Pertumbuhan Tanaman Sawi Hijau (Brassicajuncea L.). Buletin Anatomi dan Fisiologi, 4(1),21-28.

Zulfikar, A. (2022) Pengaruh Konsentrasi Pupuk Organik Cair Dan GA3 Terhadap Pertumbuhan Dan Hasil Tanaman Terong (Solanummelongena L.). Undergraduatethesis, UPN "VETERAN' JAWATIMUR.

Waqfin, M. S. I., Rahmatullah, V., Imami, N. F., dan Wahyudi, M. S. (2022). PupukCair Pembuatan Mol dan Pupuk Organik Cair: Pembuatan Pupuk Cair MOL. Jumat Pertanian: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 3(1),25–28.

Downloads

Published

2024-05-27