Kebugaran Jasmani Lansia di Kecamatan Denpasar Barat Tahun 2019

Authors

  • I Nyoman Tripayana Institut Teknologi dan Kesehatan Bali

DOI:

https://doi.org/10.55340/kjkm.v2i1.135

Keywords:

Kebugaran, jasmani, lansia

Abstract

Pada orang yang mengalami pertambahan usia akan menurunkan kemampuannya dalam melakukan aktivitas fisik sehari-hari yang dapat mempengaruhi kemandiriannya. Melakukan aktivitas yang teratur bagi lansia akan dapat menjaga dan meningkatkan kesehatan dan kebugaran lansia. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran  kebugaran jasmani lansia. Penelitian ini menggunakan rancangan deskriptif yang melibatkan 96 sampel lansia yang memenuhi persyaratan. Pengumpulan data dilakukan dengan tes dan pengisian kuesioner. Hasil penelitian kami ini menunjukkan gambaran bahwa secara umum lebih banyak lansia yang tidak bugar (51,04%) dibandingkan dengan yang bugar (48,96%). Kesimpulan yang dapat ditarik dari penelitian ini adalah lansia lebih banyak yang tidak bugar, lansia laki-laki lebih banyak yang bugar daripada yang perempuan, dan lansia yang bekerja lebih banyak yang bugar daripada yang tidak bekerja.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Badan Pusat Statistik. (2015). Statistik Penduduk Lanjut Usia. Jakarta : Badan Pusat Statistik.
Badan Pusat Statistik Kota Denpasar. (2015). Penduduk Menurut Jenis Kelamin dan Rasio Jenis Kelamin di Masing-masing Kecamatan dan Desa di Kota Denpasar, 2015. Denpasar : Badan Pusat Statistik Kota Denpasar.
Darmojo, B. & Martono, H. (2014). Buku Ajar Boedhi-Darmojo Geriatri (Ilmu Kesehatan Usia Lanjut) (4th ed.). Jakarta: Balai Penerbit FK UI.
Dinas Kesehatan Provinsi Bali. (2016). Profil Kesehatan Propinsi Bali. Denpasar : Dinas Kesehatan Provinsi Bali
Disdukcapil. (2016). Jumlah Penduduk Kota Denpasar Berdasarkan Kelompok Umur Tahun 2016. Denpasar : Disdukcapil.
Kementrian Kesehatan RI. (2016). Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Tahun 2016. Jakarta : Kementrian Kesehatan RI
Kementrian Kesehatan RI. (2013). Gambaran Kesehatan Lanjut Usia di indonesia. Jakarta: Kementrian Kesehatan RI.
Nugraheni, S. W. (2013). Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Tingkat Kebugaran Jasmani Pada Lansia Di Panti Wredha Dharma Bhakti Surakarta. Jurnal Infokes Apikes Citra Medika Surakarta, 3 (1), 33–34.
Sumintarsih. (2009). Maintain Physical Fitness With Healthy Lifestyle. Proceeding : International Conference on Sport. Yogyakarta: 12 Desember. Hal. 106-111.
Utari, E. F. A., Kaswari & Yunitaningrum, W. (2015). Pengaruh Senam Lansia Terhadap Kebugaran Jasmani Di Panti Sosial Tresna Werdha Mulia Dharma, 4(9) : 1-11.
Wulandari, A. L. A. (2012). Hubungan Antara Indeks Massa Tubuh (IMT) Dan Aktivitas Fisik Dengan Tingkat Kebugaran Pada Anak Usia 10-12 Tahun.

Downloads

Published

2020-04-05

How to Cite

Tripayana, I. N. (2020). Kebugaran Jasmani Lansia di Kecamatan Denpasar Barat Tahun 2019. Kampurui Jurnal Kesehatan Masyarakat, 2(1), 1-6. https://doi.org/10.55340/kjkm.v2i1.135