PERENCANAAN PARKIR PELABUHAN BOBONG KECAMATAN TALIABU BARAT KABUPATEN PULAU TALIABU

Authors

  • Nina Haryati Universitas Dayanu Ikhsanuddin

DOI:

https://doi.org/10.55340/jmi.v10i1.667

Keywords:

Perencanaan Parkir, Parkir Pelabuhan, Karakteristik Parkir

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui karakteristik parkir Pelabuhan Bobong Kecamatan Taliabu Barat Kabupaten Pulau Taliabu. Teknik pengumpulan data adalah survei secara langsung dengan mencatat jumlah kendaraan yang masuk dan keluar di Pelabuhan selama 2 Minggu hari pengamatan yaitu Hari Senin, Rabu, Kamis, Sabtu dan Hari Minggu  selama 7 jam yaitu (Pukul 07.00 – 13.00 dan 14 - 17 wit).Berdasarkan analisis diketahui bahwa luas lahan parkir Pelabuhan Bobong untuk kendaraan roda empat sebesar 1.328m2 sementara untuk kendaraan roda dua memiliki luas area parkir sebesar 1.411m2, nilai akumulasi maksimal terjadi pada Hari Sabtu dengan jumlah kendaraan parkir sebanyak 50 kendaraan, volume Kendaraan masuk sebesar 41 untuk sepeda motor dan 11 untuk mobil, sedangkan untuk volume kendaraan keluar sebesar 36 untuk sepeda motor dan 5 untuk mobil, turn over maksimal sebesar 0,166 kendaraan/SRP untuk sepeda motor dan 0,113 kendaraan/SRP untuk mobil dan indeks parkir maksimal sebesar 12,5%. Durasi parkir di Pelabuhan Bobong kurang dari 2 jam.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Anggara,D. 2008. Perencanaan Gedung Parkir Mahasiswa Institut Teknologi Bandung, Skripsi Sarjana pada Teknik Sipil Institut Teknologi Bandung.

Departemen Perhubungan dan Direktorat Jendral Perhubungan Darat. 1996. Menuju Lalu Lintasdan Angkutan Jalan Yang Tertib. Jakarta: Peraturan Menteri Pekerjaan Umum

Widhiastuti,R., dkk. 2013. Evaluasi dan Analisis Kebutuhan Ruang Parkir di Kampus Politeknik Negeri Pontianak. Jurnal Teknik Sipil Untan Volume13 Nomor 1 Hal 1 - 16.

Wiwoho,M.,S. 2014. Model Perilaku Pemilihan Lokasi Parkir. Disertasi pada program Doktor Teknik Sipil Universitas Brawijaya

Hobbs, F,D. 1995. Perencanaan dan Teknik Lalu Lintas. Terjemahan Suprapto dan Waldiyono. Yogyakarta: Gadjah Mada University Press.

Putra Indra Pramana. 2016. Analisis Kebutuhan Ruang Parkir Kawasan Pasar Klandasan Balikpapan Kalimantan Timur. Tugas Akhir. Universitas Atma Jaya.Yogyakarta.

Halim, M. 2011. Evaluasi Kapasitas dan Kebutuhan Parkir Rumah sakit Saiful

Khisty, C., J., dan Lall., B., K. 2006. DasarDasar Rekayasa Lalu Lintas Jilid 2. Jakarta: Erlangga.

Lindawati. 2012. Analisis Kebutuhan dan Penataan ruang Parkir di Kampus Universitas Baturaja. Jurnal Teknika. Vol. 2 No.3 Hal 11-29.

Peraturan Menteri Pekerjaan Umum. 2014. Pedoman Perencanaan, Penyediaan dan Pejalan Kaki.

Downloads

Published

2021-05-24