Prasangka Sosial Terhadap Penerima Program Keluarga Harapan (PKH) Di Desa Tampara, Kaledupa Selatan, Kabupaten Wakatobi
DOI:
https://doi.org/10.55340/jsm.v1i1.1225Keywords:
Prasangka Sosial, Program PKH, StereotipeAbstract
Artikel ini membahas tentang prasangka sosial yang muncul di antara kelompok masyarakat terhadap penerima Program Keluarga Harapan (PKH) di Desa Tampara, Kecamatan Kaledupa Selatan, Kabupaten Wakatobi. Fokus pembahasan adalah pada persepsi negatif terhadap pelaksanaan program PKH oleh sebagian masyarakat yang merasa tidak terakomodir. Latar belakang prasangka ini muncul karena persepsi warga yang tidak mendukung kepala desa terpilih pada Pilkades 2019, sehingga PKH digunakan sebagai bentuk politik balas budi. Artikel ini juga mengeksplorasi bagaimana prasangka sosial terbentuk dan dampaknya terhadap fragmentasi sosial. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode studi kasus. Selain itu analisis berfokus pada kategori sosial dan pembentukan prasangka berdasarkan stereotip dan dinamika kekuasaan.
Downloads
References
Brown, R. (2010). Prejudice: Its Social Psychology (2nd ed.). Wiley - Blackwell (A John Wiley & Sons, Ltd).
Brown, R. (2011). Prejudice: Its social psychology. John Wiley & Sons.
Damayanti, M., & Pierewan, C. (2016). Prasangka Sosial Terhadap Salafi di Yogyakarta. Journal Stundent, 5(3).
Duckitt, J. H. (1992). The social psychology of prejudice. Praeger.
Faturochman. (2009). Pengantar Psikologi Sosial. Pinus.
Hanif, M. (2011). PEran Wanita Dalam Mengatasi Dampak Psikologi Sosial Pasca Madiun Affair 1948 ( Studi Sejarah Sosial). Agastya, 1(1), 66.
Harmaini, Ps. M. (2017). PRASANGKA ETNIK MELAYU TERHADAP ETNIK MINANGKABAU. Jurnal Makna, 4(1).
Inman, M. L., & Baron, R. S. (1996). Influence of Prototypes on Perceptions of Prejudice. Journal of Personality and Social Psychology, 70(4), 727.
J. Terry, Michael A Hogg, and L. B. (2001). Prejudiced Attitudes, Group Norms, and Discriminatory Behaviour. In M. A. and K. J. Reynolds (Ed.), Understanding Prejudice, Racism and Social Conflict. Sage Publication Ltd.
Kemenkeu. (2015). Program Keluarga Harapan. In program keluarga harapan (PKH).
Kemensos. (2021). Pedoman Pelaksanaan PKH Tahun 2021. Kementerian Sosial Republik Indonesia. https://pkh.kemensos.go.id/dokumen/DOCS20210519110138
Kristian, I. (2021). Implementasi Kebijakan Program Keluarga Harapan Di Kecamatan Pamulihan Kabupaten Garut. Dinamika : Jurnal Ilmiah Ilmu Administrasi Negara, 9(1).
Merriam, S. B., & Tisdell, E. J. (2015). Qualitative Research: A Guide to Design And Implementation. John Wiley & Sons.
Purnama, N. A. (2022). Bansos Tidak Tepat Sasaran Adalah Maladministrasi. OMBUDSMAN RI. https://ombudsman.go.id/perwakilan/news/r/pwkinternal--bansos-tidak-tepat-sasaran-adalah-maladministrasi
Robinson, J. A., & Verdier, T. (2013). The Political Economy of Clientelism. Scandinavian Journal of Economics, 115(2).
Stangor, C. (2016). The study of stereotyping, prejudice, and discrimination within social psychology: A quick history of theory and research. In T. D. Nelson (Ed.), Handbook of Prejudice, Stereotyping, and Discrimination (2nd ed.). Psychology Press : Taylor & Francis Group.
Sujai, M. (2011). KEBIJAKAN FISKAL PEMERINTAH DALAM UPAYA PENINGKATAN KESEJAHTERAAN MASYARAKAT INDONESIA. Publikasi Penelitian Terapan Dan Kebijakan, 5(2).
Trista Hollweck. (2014). Case Study Research Design and Methods. SAGE Publications.
Yin, R. K. (2009). Case study research: Design and methods (Vol. 5). sage.
Yusrina. (2022a). Kajian Tentang Prasangka Sosial Terhadap Program Keluarga Harapan (Pkh) Di Desa Tampara Kecamatan Kaledupa Selatan Kabupaten Wakatobi. Personal Interview by Yusrina (Researcher) Bersama Narasumber Peserta non PKH WPG.
Yusrina. (2022b). Prasangka Sosial Terhadap Program Keluarga Harapan (PKH) Di Desa Tempara Kecamatan Kaledupa Selatan, Wakatobi. Personal Interview by Yusrina (Researcher) Bersama Narasumber Peserta non PKH WMA.
Yusrina. (2022c). Wawancara Bersama Fandi Siswato (Kepala Desa Tempara, Kaledupa). Personal Interview by Yusrina (Researcher) Bersama Narasumber Kepala Desa Tempara.