IMPLEMENTING PERSONAL VOCABULARY NOTES TO DEVELOP VOCABULARY MASTERY ON EIGHT GRADE STUDENTS OF SMP NEGERI 4 KADATUA

Penulis

  • Baharudin Adu Universitas Dayanu Ikhsanuddin
  • Restu Oktafiani Universitas Dayanu Ikhsanuddin

DOI:

https://doi.org/10.55340/e2j.v7i1.431

Kata Kunci:

Catatan Kosakata Pribadi, SMPN 4 Kadatua, Kosakata

Abstrak

Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah apakah terdapat perbedaan yang signifikan antara penguasaan kosakata siswa yang diajar dengan menggunakan metode catatan kosakata pribadi dan yang diajar menggunakan metode konvensional. Desain penelitian ini menggunakan desain eksperiment. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VIII SMP Negeri 4 Kadatua yang terdiri dari 2 kelas dengan jumlah 33 siswa. Sampel dalam penelitian ini diambil dengan menggunakan sampel kelompok yang terdiri dari 16 siswa kelas eksperimen, dan kelas kontrol sebanyak 17 siswa. Instrument penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah tes kosakata. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa: 1) nilai rata-rata tes awal kelas eksperiment adalah 43,18 dan tes akhir adalah 71,87; 2) nilai rata-rata tes awal kelas kontrol adalah 44,70 dan tes akhir adalah 64,11; dan 3) Uji hipotesis memiliki signifikansi 0,23 lebih kecil dari α 0.05. berdasarkan hasil tersebut dapat disimpulkan bahwa terdapat perbedaan yang signifikan penguasaan kosakata siswa yang diajar dengan menggunakan metode catatan kosakata pribadi dan diajar dengan menggunakan konvensional pada siswa kelas VIII SMP Negeri 4 Kadatua.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

I. S. P. Nation, Learning Vocabulary in Another Language. 2001.

Roestiyah, Teaching and Learning Strategies. Jakarta: Rineka Cipta, 2001.

S. Thornbury, How to Teach Vocabulary. Pearson Education, 2002.

L. Cameron, Teaching languages to young learner. Cambridge: Cambridge University Press, 2001.

J. Kurzweil, “Personal Vocabulary Notes,” Internet TESL J., vol. 8, no. 6, 2002.

& I. Ghozali, “Multivariate analysis application with SPSS program,” Diponegoro University Publishing Agency, 2001.

J. W. Creswell, Educational research: Planning, Conducting, and Evaluating Quantitative and Qualitative Research. Pearson Merrial Prentice Nall, 2008.

##submission.downloads##

Diterbitkan

2021-05-15

Cara Mengutip

Adu, B., & Oktafiani, R. (2021). IMPLEMENTING PERSONAL VOCABULARY NOTES TO DEVELOP VOCABULARY MASTERY ON EIGHT GRADE STUDENTS OF SMP NEGERI 4 KADATUA. English Education Journal, 7(1), 23-29. https://doi.org/10.55340/e2j.v7i1.431

Terbitan

Bagian

Articles